Melanjutkan tutorial sebelumnya, tutorial kali ini kita akan melengkapi project kita sebelumnya dengan sistem CRUD yang lebih sempurna,
Pada tutorial kali ini kita akan melengkapi project sebelumnya dengan navigasi yang digunakan untuk mengupdate dan mendelete field database.
Oke langsung saja kita praktekan tutorialnya,
Pertama, tambahkan beberapa button baru sehingga tampak seperti ini,
Selanjutnya klik 2x button Prev dan isikan code berikut,
DataUserBindingSource.MovePrevious()
Kemudian klik 2x button Next dan isikan code berikut,
DataUserBindingSource.MoveNext()
Setelah itu klik 2x button Delete dan isikan code berikut,
DataUserBindingSource.RemoveCurrent()
Terakhir klik 2x button Close dan isikan code berikut,
Me.Close()
Full codenya terlihat seperti ini,
Public Class Form1
Private Sub Form1_Load(sender As Object, e As EventArgs) Handles MyBase.Load
'TODO: This line of code loads data into the 'Project_CRUDDataSet1.DataUser' table. You can move, or remove it, as needed.
Me.DataUserTableAdapter.Fill(Me.Project_CRUDDataSet1.DataUser)
End Sub
Private Sub Button1_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button1.Click
DataUserBindingSource.AddNew()
End Sub
Private Sub save_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles save.Click
On Error GoTo SaveErr
DataUserBindingSource.EndEdit()
DataUserTableAdapter.Update(Project_CRUDDataSet1.DataUser)
MessageBox.Show("Data was saved")
SaveErr:
Exit Sub
End Sub
Private Sub Button3_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button3.Click
DataUserBindingSource.MovePrevious()
End Sub
Private Sub Button2_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button2.Click
DataUserBindingSource.MoveNext()
End Sub
Private Sub Button4_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button4.Click
DataUserBindingSource.RemoveCurrent()
End Sub
Private Sub Button5_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button5.Click
Me.Close()
End Sub
End Class
Saat di "Run" tampilannya akan tampak seperti ini,
===DONE!===